STMI

Artikel Jurnal

    Judul: EVALUASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KINERJA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INDUSTRI TAHUN 2012
    Penulis: Mulyono
    Jurnal/Volume: Jurnal Teknologi dan Manajemen Volume 10 No 2 Agustus 2012
    Abstrak:

    Produktivitas Kinerja merupakan hasil capaian yang harus dipenuhi dengan pemanfaatan fasilitas-fasilitas yang tersedia suatu organisasi, baik organisasi perusahaan yang mencari laba maupun  organisasi nir laba, Sekolah Tinggi Manajemen Industri merupakan organisasi Nir Laba walaupun demikian diperlukan kinerja yang baik agar Produktivitas sesuai yang diharapkan, sehingga Visi dan Misi yang telah dicanangkan dicapai. Untuk dapat mengetahui Kinerja Sekolah Tinggi Manajemen Industri diperlukan data yang cukup untuk dianalisa. Tulisan ini menggambarkan data yang ada pada saat ini untuk mengetahui keadaan yang akan datang dengan menggunakan alalisis kualitatif dan kuantitatif. dari data yang ada pada saat ini setelah dianalisis  menghasilkan gambaran bahwa sampai sejauh mana produktivitas kinerja stmi  menunjukan hasil  yang diharapkan.

    Kata Kunci: Produktifitas, Kinerja, analisa kualitatif dan kuantitatif.
    Isi: